Thursday, December 30, 2010

Vivelle VCO and Lip Ice

This is my first time reviewing beauty products i use daily. I want to share my experience on using Vivelle VCO and Olive oil body lotion and Lip Ice Mentholatum Lip balm.

Vivelle VCO and Olive oil body lotion
I bought it simply because it has big VCO sign written on the bottle. Were so curious then i tested it on my hand, nice smell and, surprisingly, it moisturizes great. It’s actually been over a week i’ve been using this Vivelle body lotion. It contains virgin coconut oil and olive oil. 1st impression, It has that perfumey smell but doesn't last long. It doesn't feel too sticky either. My skin feels soft and supple. I LOVE IT!


Lip Ice Mentholatum Lip balm
It is a moisturizing lip balm that has SPF for basic UV protection. This lip balm does a good job of preventing chapped lips. I swipe a bit of this on my lips before i put on lipstick and apply it whenever my lips chap. It's okay but not the one that i expected. Still looking for the perfect one. any idea?

Tuesday, December 28, 2010

Chewy Kissmas 2010

Christmas is my FAVORITE time of year! My xmas was a blast! I love spending this xmas with family and eating deliciosooo food sampe bleneg. I had a parade!




24th Dec
Attended Christmas mass in St. Monica Church with maam, monyet, Nanda, tantemami (Nanda's mom), Rangga (Nanda's brother), and Hani altogether. Went to PIM, having dinner in Pronto, all you can eat Italian food. They serve great food: juicy bbq rib and green mussels tomato sauce are my favorite. Then we strolled around the mall, dropped by in some stores: Salt and Pepper, Charles and Keith, & Sport Station. Maam bought me and monyet xmas presents. Since she didn't have a chance to buy us one, so she let us choose the present ourselves. Yeay i got a pair of bejewelled sandals i've been eyeing for! Happy!

Maam and monyet. Dad's been away so busy working on xmas eve.
Ayah kerja banting tulang. Ibu anak pergi jalan-jalan belanja sana sini. *evilsmirk*

Our third year of Christmas sayang!

25th Dec
Went to Aryo-Anin-Irma's (cousins) house celebrating xmas together, had a family gathering. Pictures will tell themselves.
Bayi genit segenit aunti-nyaa! XD






26th Dec
Attended Sunday mass with maam and monyet, went to ITC and BSD Plaza, bought stuffs there and had lunch in Solaria. At noon, nonton bersama Final AFF Indonesia vs Malaysia in Sebastian coffee shop, Veteran-Bintaro. Sadly, Indonesia didn't win, 3-0 for Malaysia.

Garuda boys' supporter nonton bareng in Sebastian coffee shop.
They serve Baby cinno & Rum coffee taste sangat enak!

No, he's not Gonzales (Indonesian soccer player).
He's my Gojila! *smoooch sampe kempes*

27th Dec
Went to kampus, borrow a book from library then went to RSMM. At noon, went to Ocean Park, swimming with Baby Aya, maam, monyet, and mbak Louis then had dinner in DCost. Oh akhirnya saya bisa makan kepiting saos Padang juga setelah ngidam bertahun-tahun! *lebay to the max*

Si baby Aya, the one who tells that eyang ti is anaknya eyang kung!

Hope you had a merry wonderful kissmas and happy holiday spent with loved ones!

Thursday, December 23, 2010

Merry Xmas moommmmyyy

I'd been thinking about what kinda present i would give to maam for xmas. I had no idea till i realized that maam itu lagi keranjingan dandan. So i decided to buy her a beauty case. I started searching for the perfect one. lotsa choices..


Beauty Box St Tropez Silver Cosmetics & Make-up Beauty Case

Then i found this perfect shaped beauty case on one of web store. I contacted the seller, asked for the product info, such as size, material, price, and shipping. It fits my preference and budget! Yeayness! I made sure that it was shipped in time before 25 so i could get the chance to give it to maam as xmas present. The morning after i purchased this on line, the seller said that it had been shipped. ....an Voila! The beauty case is already in my mom's hands this morning.

She's so excited! She filled it with make-up as soon as she got it

I'm a happy face standing in front of my Xmas tree.
*pohon Natal gue sumpah kaya pasar malem*
ps: Bunch of hugs for Nanda who helped me pusingpusing preparing for this xmas present.
Looveee you tooo much, sayang!

Wednesday, December 22, 2010

Happy mother's day

Today's mother's day here in Indonesia. As for me and mom, we have mother-daughter's day like everyyydaaayyyy. We celebrate love everyday with all those sayang-sayangan moments, fights, and make-ups. Then i may say that my mom is greatest mom ever, at least for me. She takes good care of me and always believes in me. I wonder how did you find the energy, Maam? to do all the greatest things in my life..

I may not understand you on some things but i know that you're only doing what you know is right for me.



Happy Mother's Day to all mothers of universe!

Tuesday, December 21, 2010

Futsal yang membabibuta

Ritual.futsal.Nanda.semakin.random.dan.membabibuta.


Pasraaaah eyke chooong..

Gapapa gapapa.. yang penting sehat!

Monday, December 20, 2010

Kamar gue berantakan



Kalo kamar gue berantakan tandanya..
1. lagi ujian
2. ngejar deadline laporan

Kali ini jawabannya adalah opsi kedua. Tapi nyatanya, acc laporan kasus gue ga nambah-nambah juga jumlahnya. whyohwyhy?! i spend my time tooooo muuuuch lehaleha dvd marathon-ing. Grrrrr to my so bad self regulation.

Semua gara-gara ini.. Mackienya si Carrie, rerun Sex and the City the series. Udah gitu kemarin Nanda baru ngasih dvd series baru Criminal Minds. Hadeeeeeuuuuh!!!

Kepikiran pengen punya rambut ala Shirley Temple begitu lagi deh.
Dulu waktu S1 pernah, lucu aja di gue jatohnya. ^_^

Eeeng..ing..eng..!! Selain dvd, internet connection juga jadi penghalang majunya progress laporan. Biasanya, browsing teori atau buka jurnal jadi alesan buat tetep terkoneksi dengan internet, tapi kali ini..

Sunday, December 19, 2010

Shu Uemura Beauty Workshop

Sabtu kemarin, saya dan beberapa teman mengikuti beauty workshop yang diselenggarakan Shu Uemura di Mal Taman Anggrek. Seru deh! Beautician yang memandu kami namanya mas Hendrix. SUPERB! Canggih banget deh ni orang. Keliatan emang ini passionnya! Dia mengajarkan beberapa teknik dasar make up yang applicable, gampang, dan hasilnya mengagumkan. Beberapa teknik tersebut antara lain:
1. Untuk jenis kulit berminyak, foundation yang digunakan adalah yang liquid. Cara aplikasi adalah dengan diusap dari arah bawah ke atas hingga merata.
2. Untuk meng-cover noda bekas jerawat, gunakan foundation dengan warna sama atau satu tingkat lebih tua, yang di-tap hanya di beberapa spot noda.
3. Setelah itu, sapukan bedak tabur dengan kuas dari arah atas ke bawah hingga merata. Kenapa dianjurkan pakai kuas? supaya hasilnya tidak menggumpal pada spot tertentu di wajah.
4. Untuk memberikan kesan mata lebih dramatis dan deep, gunakan eyeliner biru tua, di bagian dalam garis mata atas. Baru kemudian gariskan eyeliner hitam di kelopak mata bagian bawah.
5. Aplikasi eyeshadow dari ujung mata luar ke arah dalam kelopak mata. Gunakan tone lebih tua untuk kemudian ditimpal dengan warna yang lebih muda. Highlight dibawah alis ujung luar, makin ke dalam makin tipis.
6. Shading diberikan satu garis pada tulang pipi, dari arah ujung tulang dekat telinga hingga ujung pipi.
7. Blush on disapukan segaris di atas garis shading. Kemudian dalam keadaan tersenyum sapukan blush on lagi di pipi.
8. Terakhir.. pake lipstik deh!

Beginilah hasilnya..



Ini peserta paling sibuk!

Thank you sayang mau nemenin

Friday, December 10, 2010

Si Hejo akhirnya menikah

"Today you are joined in marriage, remember to always be understanding of your partner’s needs. Hold each other in the highest regard. Have a sense of humour as you meet life’s challenges. Honour one another when you are together or apart. Respect each other’s differences. Enjoy the good times, and endure the storms. Make your dreams come true, together. Most of all, love one another."

Si Hejo a.k.a mbak Dita akhirnya menikah dengan pemuda pujaan hatinya. Super happy for them. Sedikit banyak saya tahu tentang hirukpikuk kehidupan berpacaran mereka ini. Soalnya kami sering bertukar pikiran.. biasanya, pertanyaan yang muncul adalah "Kapan gue dilamar ya?!", "Sebenernya ukuran kesiapan mereka (para lelaki) itu apa ya?", "Nunggu apa sih dia, kok kaya ga ada tanda-tanda pengen nikahin gue deh?!" We ended manyun bersama then. Your questions have been answered mbak Ditaaaaa! HAHAHAHAHA! Hebatnya, mereka sempat menjalani LDR yang kalau menurut saya pengorbanannya juga ga sedikit. Makanya saya happy banget pas tahu akhirnya mbak Dita, yang konon ngebet banget pengen dinikahin, akhirnya bisa jadi nyonya Metharani *parade*.

Newlywed and PG gang (harusnya ada Nanda juga tapi Nandanya lagi ngilang buat ngerokok)

PG gang

Getting closer with my make up that night
"Pinkish face"

Friday, December 3, 2010

Livin' la vida Loca!

Profesi saya sebagai (masih.calon) psikolog menuntut saya untuk selalu bersedia dipekerjakan dapat praktek dimana pun menghadapi kasus dan klien macam apapun. Sebulan kemarin saya berpraktek di Rumah Sakit Marzoeki Mahdi, Bogor poli psikiatri. Saya secara khusus bertugas di Bangsal Yudistira dimana semua pasiennya adalah laki-laki. Tidak banyak waktu yang saya butuhkan untuk menyesuaikan diri dengan kehidupan Bogor ini, baik tinggal di kontrakan bersama ketiga teman saya maupun kehidupan RSJ khususnya.

Seru tapi miris. Seru karena ini merupakan pengalaman baru menghadapi kasus yang pada umumnya Schizophrenia dan miris karena siapapun yang masih waras takkan tega melihat keadaan mereka. Bagaimana tidak akan miris melihat orang dengan usia yang rata-rata produktif dan memiliki keadaan fisik yang hampir semua bugar namun kontak dengan realitanya terganggu.

Kasus yang saya tangani saat itu adalah Schizophenia Paranoid. Beberapa temuan penting yang kemudian menjadi pelajaran tersendiri bagi saya bahwa pengalaman masa kecil dan penghayatan seseorang terhadap pengalaman hidup merupakan hal terutama yang menjadi faktor pemula dan pencetus munculnya gangguan ini.

"...Situasi stres dan ketidakmampuan klien untuk menghadapi lingkungan sendiri menimbulkan perasaan cemas pada dirinya. Beberapa kegagalan dalam hidup membuatnya semakin merasa inferior. Kecemasan yang tidak mampu dikontrolnya, muncul dalam bentuk halusinasi. Halusinasi yang dimiliki klien merupakan bentuk pertahanan diri akan perasaan ketidakberdayaan yang dihayatinya. Klien merasa bahwa dirinya tidak berdaya. Klien pun mengembangkan inferiority complex dalam dirinya. Dalam kehidupan sehari-hari, klien memiliki rasa percaya diri yang rendah dan cenderung menganggap masalah dalam hidup sebagai suatu masalah yang sangat berat.
Dalam banyak hal klien banyak bermain dengan pikirannya sendiri dan cenderung mengabaikan realita. Klien banyak memikirkan prinsip dan rasionalisasi mengenai suatu hal berdasarkan persepsinya sendiri. Hal ini dapat menjadi baik bila memberikan pertimbangan khusus baginya dalam mengambil keputusan namun ternyata hal ini justru menjadi penghambat dalam bertindak. Klien menetapkan standar yang tinggi terhadap segala hal, bahwa segala hal yang tidak memberinya kebaikan dan keuntungan akan langsung ia tolak tanpa adanya usaha untuk berkompromi. Pola yang sama terus terjadi sehingga berkembang menjadi style of life. Klien sangat peduli dengan dirinya sendiri dan terfokus pada inferiority feelings. Klien mempertahankan style of life ini dengan cara withdrawal. Klien membentengi diri, menjauh dari lingkungan pergaulan, dan banyak menghabiskan waktu sendiri. Hal ini dapat membuat klien merasa lebih nyaman."


Moreover, ada kehidupan lain yang saya temukan selama berpraktek di Bogor. Ini..






FUN LIFE!